Tank TNI AD Ini Terhalang Kendaraan Saat Melintas Di Samping Gedung Sate. Tank Kavaleri ini terhalang kendaraan saat akan melintas di Jalan Cilamaya, 17 Agustus 2017. Kerennya Personil TNI dan Polri kompak memindahkan kendaraan tersebut dengan cara di gotong.